Monday, May 23, 2016

Penyebab Tombol Adsense Tidak Menyala

Penyebab Tombol Adsense Tidak Menyala




Selamat sore kawan.

Kembali lagi dengan admin , sore ini admin akan membahasa tentang Penyebab Tombol Adsense Tidak Menyala.

Dulu banyak sekali orang yang baru membuat blog dan langsung di daftarkan adsense , dengan blog seadanya dan bahkan postingan hanya ada 1 atau 2 dan tidak adanya trafic , bahkan belum terindeks google, sudah pasti banyak yang gagal dan ditolak .

Sehingga google harus membuat kebijakan yang menyebabkan tombol adsense tidak bisa menyala jika tidak memenuhi beberapa persyaratan .
Ok sobat ada beberapa penyebab kenapa Tombol Adsense Tidak Menyala .

Berikut adalah penjelasan nya .

  • Blog Masih Baru .
    Umur blog masih tergolong baru , sehingga menyebabkan tombol tidak menyala , untuk beberapa negara ditetapkan umur blog sekitar 6 bulan.
  • Blog Belum Banyak Pengunjung
    Biasanya karena blog masih baru , jumlah visitor masih sangat minim , dan juga PV per day nya juga kecil , admin bahkan membutuhkan waktu 3 minggu lebih , dan total PV 2992 , barulah klik tombol adsense bisa menyala.
  • Blog Masih Minim Postingan
    Beberapa Blog baru masih sangat minim dengan postingan , bahkan hanya ada sekitar 5 atau 6 . Admin membutuhkan 19 Postigan dan total PV 2992 baru tombol klik adsense menyala,
  • Blog Tidak Di Urus
    Blog tidak terurus , biasakan membuat artikel paling tidak 1 hari sekali , jangan biarkan blog terlalu lama tidak di perbaharui dengan postingan , hingga menyebabkan lamanya tombol adsense menyala.
  • Usia Anda Kurang Dari 18 Tahun .
    Adsense memberikan persyaratan pada publisher nya , untuk berumur minilam 18 tahun untuk menjadi publisher adsense , jika umur kalian di bawah 18 sudah pasti akan di tolak .

Jangan terburu buru dalam mendaftarkan adsense , tunggulah minimal 1 bulan dan tentu saja , buatlah artikel yang berkualitas , dan juga Trafic yang lumayan besar agar ketika anda mendaftarkan diri sebagai publisher google adsense , akan cepat diterima .

Jangan mudah putus asa , admin sendiri sudah di tolak 3x karena dulu membuat blog hanya berdasarkan uang , sekarang admin sudah mulai mencari visitor dan juga promosi blog , dan memperbagus tampilan blog , sore ini admin mendaftarkan ke adsense dan semoga saja keterima , jika diterima nanti akan admin berikan rincian rinci dari awal admin mendaftar hingga di terima adsense .

Semoga saja hahahah .



EmoticonEmoticon